TOPIKSULTRA.COM, KOLAKA – Sejumlah kepala desa dan kaur keuangan desa se-kabupaten Kolaka mengikuti pelatihan sistem keuangan desa (siskeudes), di salah satu hotel di Kendari, 30 Maret sampai 1 April 2022.
Peserta yang berjumlah 160 orang mendapat pembekalan pengisian siskeudeus 2.0.4 dari pihak BPKP Sultra. Selain itu, tahahapan perencanaan, penganggaran, kegiatan hingga pelaporan juga menjadi materi pembahasan dari pihak BPKP Sultra.
Sekertaris Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Kolaka, Rahmat Hidayat mengatakan, pelatihan ini sangat penting menyikapi perkembangan dan tantangan zaman yang kini serbuka terbuka serba digitalisasi.
Ia berharap kepala desa dan pengelola anggaran desa bisa mengikuti kegiatan tersebut, sehingga mendapatkan pengetahuan yang cukup dalam pengelolaan anggaran.
Comment